Youtube Vanced Apk adalah aplikasi pihak ketiga yang dibuat sebagai alternatif Youtube. YouTube sendiri sebenarnya udah punya fitur yang lengkap, cuma memang ada beberapa kekurangan yang bikin pengguna kurang nyaman.
Salah satunya adalah banyaknya iklan yang sering muncul di awal pemutaran sebuah video. Dan buat nikmatin YouTube tanpa iklan, google udah nyediain versi premium. Tapi pengguna harus membayar atau berlangganan.
Nah, buat yang gak punya budget tapi pengen nikmatin pengalaman hiburan menonton video atau mendengar musik favorit di YouTube tanpa iklan, maka banyak yang milih buat menggunakan YouTube Vanced.
Tapi, gak semua aplikasi pihak ketiga itu aman! Jadi, sebaiknya kalian lebih hati-hati dalam memilih link download kalo pengen aplikasi YouTube vanced. Namun, kalian gak perlu khawatir karena di sini ekonomiupri.id bak ngasih linknya.
Alasan Youtube Vanced Apk Lebih Diminati
YouTube merupakan salah satu platform video online yang begitu besar yang digunakan oleh jutaan orang di seluruh dunia. Walaupun sudah ada banyak pesaing seperti TikTok dan lain sebagainya, YouTube masih bisa bertahan.
Apalagi semua kekurangan YouTube seperti banyaknya iklan yang muncul sudah bisa diatasi dengan aplikasi yang dikembangkan oleh pihak ketiga yaitu YouTube Vanced apk.
Dengan aplikasi pihak ketiga ini, pengguna bisa menikmati semua fitur premium dari YouTube sepreti bebas iklan tanpa harus berlangganan terlebih dahulu alias gratis. Saatnya mengucapkan selamat tinggal pada iklan!
Untuk masalah keamanan YT Vanced apk banyak yang bilang kalo aplikasi ini cukup aman dan sangat menjaga data pengguna. Tapi perlu kalian ingat bahwa ini adalah versi mod atau modifikasi.
Jadi, mereka gak punya izin resmi dari developer YouTube asli. Makanya, kalian gak akan bisa menemukan aplikasi ini di Google Play Store. Maka dari itu, kalian harus mencarinya di internet.
Nah, di sini admin harus menghimbau kepada para pembaca sekalian bahwa berhati-hatilah saat mendownload sesuatu di internet. Apalagi mendownload aplikasi pihak ketiga yang bukan dari developer resmi.
Karena banyak kasus yang pengguna smartphone mengalami error setelah menginstall aplikasi pihak ketiga yang didownload dari sumber yang tidak bisa dipercaya.
ekonomiupri.id sendiri selalu menguji setiap file apk yang akan dibagikan di dalam website ini. Jadi, bisa kami pastikan cukup aman untuk digunakan.
Jadi, buat kalian yang pengen mencoba YouTube Vanced apk bisa download di halaman ini. Tapi sebelum itu, apakah kalian sudah tau fitur-fiturnya?
Fitur Premium Youtube Vanced Apk Mod
Alasan utama mengapa banyak orang yang tertarik dengan aplikasi YT Vanced apk ini adalah karena tanpa iklan. Tapi, sebenarnya masih ada beberapa fitur menarik lainnya yang menurut kami lebih keren dari YouTube biasa.
Berikut ini admin bakal menjelaskan beberapa fitur premium YouTube Vanced apk yang mungkin bisa jadi bahan pertimbangkan kalian apakah harus memutuskan untuk menggunakan aplikasi ini.
1. Semua Fitur Bisa Dinikmati Gratis Tanpa Perlu Berlangganan
Berbeda dengan YouTube premium, yang mana pengguna harus berlangganan dan membayar sejumlah uang setiap bulannya, YouTube Vanced apk ini bisa kalian nikmati secara gratis tanpa biaya sepeser pun.
Menikmati semua tayangan video degan pengalaman premium secara gratis merupakan hal yang begitu menyenangkan. Kalian bisa menonton youtuber favorit, musik top dan lain sebagainya tanpa mengeluarkan budget.
2. Pengalaman Menonton Tanpa Iklan
Semua channel, tayangan video dan musik dari YouTube bisa kalian nikmati di YouTube vanced apk. Dan menariknya, kalian bisa menikmati semua itu dengan santai tanpa harus diganggu oleh iklan.
Jadi, sekarang kalian gak perlu lagi menunggu waktu mundur 5 detik cuma buat mengklik tombol “Skip Ad”. Berterima kasihlah kepada pengembang YT vanced karena hal itu.
3. Semua Fitur YouTube Ada Di Sini
Meskipun aplikasi ini dikembangkan oleh developer yang berbeda dari YouTube original, tapi semua fitur seperti subscribe, like, komen, share, trending, history, playlist, dan lain sebagainya masih dipertahankan.
Tapi, syaratnya untuk bisa menikmati semua fitur tersebut kalian harus login ke YouTube Vanced dengan akun YouTube kalian. Jadi, semua riwayat di aplikasi YouTube akan tersingkronasi secara otomatis.
4. Tersedia Tema Gelap
Tema gelap atau dark mode ini pada aplikasi YouTube hanya bisa diterapkan apabila kalian menggunakan mode gelap pada pengaturan ponsel kalian. Tapi YouTube vanced menyediakannya secara terpisah.
Jadi, meskipun ponsel kalian tidak menggunakan tema gelap, kalian masih bisa mengatur tema gelap khsusu untuk aplikasi YouTube vanced apk saja lewat pengaturan aplikasi.
5. Picture in Picture (PiP)
Fitur yang satu ini merupakan fitur yang cukup sepsial karena tidak akan kalian temukan di aplikasi YouTube biasa. Dengan adanya fitur ini memungkinkan pengguna untuk melakukan multitasking.
Jadi, kalian bisa menikmati hiburan sembari melakukan pekerjaan atau hal lain dalam satu ponsel yang sama. Hebat bukan? Dan kerennya lagi, fitur ini sudah merupakan fitur bawaan yang bisa dinikmati secara gratis!
6. Kualitas Video Lebih Jernih dengan Mode HDR / Forced HDR
Buat kalian yang gak suka menonton video dengan kualitas yang burik alias buram, maka fitur HDR mode ini sangat cocok buat kalian. Fitur ini cocok banget buat nonton film atau menikmati video yang menonjolkan warna-warna indah.
Tapi kelemahannya adalah mode ini lebih boros kuota karena kualitas yang ditampilkan adalah Full HD. So, buat kalian yang lagi menghemat kuota atau suka nonton video di kualitas 360p, maka fitur ini kurang bermanfaat.
7. Bisa Digunakan Secara Paralel
Paralel yang admin maksud adalah akun YouTube yang kalian gunakan di YT Vanced apk mod akan secara otomatis tersinkron dengan aplikasi YouTube original. Jadi, apapun yang kalian lakukan, akan berdampak ke aplikasinya.
Misalnya, kalo kalian menghapus history di YouTube Vanced, maka history di YouTube asli juga akan terhapus. Dan itu berlaku untuk kegiatan lainnya seperti komen, like, subscribe dan lain sebagainya.
8. Simpan Video Secara Offline / Download
Sama seperti YouTube biasa, di YouTube Vanced apk mod ini juga menyediakan fitur offline. Yang mana kalian masih bisa menonton video meskipun tidak ada koneksi internet atau WiFi.
Tapi perlu kalian ingat bahwa fitur ini hanya bisa dinikmati apabila kalian menyimpan videonya terlebih dahulu saat terhubung ke internet. Karena aplikasi akan mendownloadnya agar bisa ditonton secara offline.
Kelebihan & Kekurangan YouTube Vanced Apk
Di atas sudah admin beberapa fitur dari aplikasi YouTube vanced apk ini. Nah, selanjutnya admin bakal ngebahas beberapa kelebihan dan juga kekurangannya. Karena gak ada aplikasi yang sempurna.
Berikut kelebihan dan juga kekurangannya:
Kelebihan
- Bisa menikmati video dan mendenganrkan musik tanpa terganggu dengan iklan.
- Aplikasi tersedia secara gratis tanpa perlu berlangganan terlebih dahulu.
- Lebih hemat kuota dengan pilihan resolusi yang disediakan.
- Bisa juga menikmati video dengan kualitas super jernih dengan mode HDR.
- Tersedia tema gelap khusus aplikasi.
- Semua fitur bawaan youtube original masih dipertahankan.
Kekurangan
- Aplikasi bukan dari developer resmi YouTube.
- Harus lebih berhati-hati dalam memilih link download apk nya.
- Gak bisa update secara otomatis seperti aplikasi lain di Play Store.
- Terkadang crash di beberapa perangkat.
Link Download Youtube Vanced Apk Premium & MicroG
Sekarang kalian sudah tau beberapa fitur unggulan dari aplikasi YT vanced ini dan juga kekurangannya. Namun sayangnya kalo kalian tertarik dan pengen download YouTube vanced apk, aplikasi gak tersedia di Play Store.
Lalu gimana cara downloadnya? Tenang, ekonomiupri.id di sini bakal ngasih kalian link downloadnya. Tapi perlu diketahui kalo ada 2 versi dari aplikasi ini yaitu premium dan MicroG.
Dan keduanya harus kalian download agar semua fitur premium bisa dinikmati dalam satu aplikasi.
Download Apk Mod Youtube Vanced Premium
Nama Aplikasi | Youtube Vanced Apk |
Versi | Premium |
Update | 2023 |
Ukuran | 63 MB |
OS | Android 4.1+ |
Link Download | DISINI |
Dalam versi premium ini tersedia semua fitur yang sudah admin jelaskan di atas. Cara downloadnya kalian cuma perlu klik link download dalam tabel di atas, lalu login atau daftar ke akun Terabox terlebih dahulu.
Download Youtube Vanced Apk MicroG
Nama Aplikasi | Vanced MicroG |
Versi Terbaru | Premium |
Ukuran File | 5.89 MB |
Os Android | Android 4.1+ |
Link Download | https://terabox.com/s/1wiDYM94rB_weOdbam0D6RQ |
Untuk versi MicroG ini merupakan versi pelengkap dari YT Vanced mod apk diatas agar semua fitur premium bisa berjalan dengan sempurna. Jadi sebagikan kalian download juga versi ini lewat link dalam tabel.
Sedangkan untuk cara menginstallnya, ada beberapa pengaturan yang harus dilakukan.
Cara Menginsatal Youtube Vanced Apk di Android
Sama seperti kebanyakan aplikasi pihak ketiga lainnya, untuk bisa menginstal aplikasi Youtube vanced mod apk ini kalian harus mengaktifkan opsi izinkan penginstalan dari sumber tidak dikenal terlebih dahulu.
Untuk mengaktifkannya, opsi ini bisa ditemukan pada pengaturan keamanan ponsel android kalian. Untuk langkah-langkahnya bisa kalian ikuti di bawah ini.
- Pertama, pastikan proses download file apk YT vanced mod sudah selesai dan tersimpan di memori ponsel kalian.
- Selanjutnya, mari masuk ke Pengaturan Ponsel pada smartphone android kalian masing-masing.
- Lalu cari opsi “Keamanan & Privasi”, dan cari lagi menu “Unknown Source” atau “Izinkan Sumber Tidak Dikenal”.
- Cara mengatfikannya kalian cukup geser saja slider sampai posisinya aktif.
- Kalo udah, sekarang silahkan buka aplikasi file manager yang ada di ponsel kalian.
- Lalu cari file YouTube vanced apk yang sudah kalian download tadi, biasanya ada di folder “Download”.
- Untuk menginstallnya, cukup klik pada file tersebut dan nanti akan muncul pop-up.
- Klik tombol yang beruliskan “Install App” atau “Pasang Aplikasi”.
- Sekarang kalian bisa menunggu semua proses isntalasi berjalan sampai selesai.
Cara Mengaktifkan Fitur Premium Youtube Vanced
Buat bisa menikmati aplikasi YT vanced secara maksimal maka ada beberapa setting di dalam aplikasi yang harus kalian lakukan. Hal ini bertujuan untuk mengaktifkan fitur premium dari aplikasi youtube vanced.
Lalu gimana cara mengaktifkan fitur youtube vanced apk mod? Ikuti saja langkah di bawah ini:
- Pertama silahkan buka aplikais yt vanced apk di ponsel kalian.
- Silahkan klik opsi menu “Profil”.
- Kemudian kalian klik menu “Pengaturan”.
- Sekarang klik “Vanced Setting”.
- Di sini ada beberapa opsi fitur yang bisa dinikmati secara gratis.
- Pilih saja satu atau beberapa fitur yang ingin kalian aktifkan.
- Selesai.
Nah, itulah review lengkap tentang aplikasi YT Vanced baik dari segi fitur, kelebihan dan juga kekurangannya. Kalian bisa download YouTube vanced mod apk premium dan juga MicroG lewat link yang udah admin bagiin di atas.
Artikel lainnya: